Kamis, 02 Mei 2013

RENCANA USAHA PENGOLAHAN LIMBA ORGANIK


RENCANA USAHA
PENGOLAHAN LIMBAH ORGANIK DAN AN ORGANIK

NAMA USAHA
CV. GREEN HOUSE LESTARI
KEC.MATAKALI  KAB. POLEWALI MANDAR


DAFTAR ISI
Halaman

Ringkasan eksekutif                            ………………………………………………………
Tinjauan Usaha                                   ………………………………………………………
Produk/Jasa                                         ………………………………………………………
Analisis SWOT                                   ………………………………………………………
Analisa Pasar & Rencana Pemasaran  ………………………………………………………
Rencana Operasi                                 ………………………………………………………
Rencana Manajemen Organisasi         ………………………………………………………
Rencana Keuangan                             ………………………………………………………

TINJAUAN USAHA
Nama Usaha                            : CV. GREEN HOUSE LESTARI
Alamat                                                : Jln.Poros Bulubawang  Desa Patampanua
  Kec.Matakali Kab.Polewali Mandar
Situs Web                                : www.rumah-hijuaorganik.blogspot.com
Orang Yang bisa dihubungi    : Nurjamal Budiman
Gambaran Usaha
Kami Bergerak dibidang Pengolahan Sampah Limbah Organik dan An-Organik yang kemudian akan diolah menjadi Pupuk Granul Plus Mikroba sedangkan Limbah An-Organik menjadi Hasil Kerajinan Tangan yang bernilai ekonomis

PRODUK/JASA
Informasi Tentang Produk dan Jasa:
Kapasitas Pembuatan Pupuk Organik 16 Ton (16.000 Kg)/Bulan
Dengan Komposisi Kandungan Bahan :
Nitrogen :15% (N)
Phospat: 15% (P)
Kalium: 15% (K)
Treace Element : 1 % (Te)
Hormon Tumbuh
Manfaat Bagi Tanaman :
Mempercepat Pertumbuhan Tanaman dan dapat menekan laju Pertumbungan dan Perkembangan Patogen (Bakteri perusak) dalam Tanah.
Dapat memacu pertumbuhan pada berbagai jenis tanaman
Pupukorganik juga dapat digunakan diberbagai wilayah dan dapat menyesuaikan penguraian terhadap kondisi kontur Tanah dan Tanaman.

ANALISIS SWOT
Kekuatan
  1. Mampu memproduksi  Pupuk Organik 16 Ton /Bulan
  2. Banyaknya tersedia bahan baku utama dan Bahan Penunjang dalam Pembuatannya.
  3. Belum adanya produk serupa yang diproduksi diwilayah tersebut.
Kelemahan
  1. Masih Kurangnya kesadaran Masyarakat Petani dalam Penggunaan Organik
  2. Masih Banyaknya Petani yang menggunakan Pupuk Kimia
  3. SDM Karyawan masih terbatas
Peluang
  1. Banyaknya Pentani/Kelompok tani yang bias diajak kerjasama dalam pemasaran Pupuk organic.
  2. Luasnya lahan pertanian dan Perkebunan diwilayah sasaran.
Ancaman
  1. adanya pesaing yang memasarkan produk kimia
  2. Banyaknya took-toko tani yang menyediakan pupuk organic yang diproduksi oleh Pabrik.

ANALISA PASAR & RENCANA PEMASARAN

Analisis Pasar

Tinjauan Industri
Tersedianya bahan baku dan pupuk secara berkesinambungan
Pesaing
  1. Toko penyedia sarana Produksi
  2. Pabrik Pengelolah Bahan bakunyang mengandung unsur kimia

Tren Pasar
  1. Semakin banyaknya masyarakat yang sadar dengan pentingnya menggunakan pupuk organic dan penggunaan limbah daur ulang
  2. Semakin banyak masyarakat yang tidak melakukan pembakaran sampah serta tidak menggunakan kimia pada tanaman serta membuang Limbah Sembarangan.
Sasaran Pelanggang
  1. Petani
  2. Kelompok Tani
  3. Koperasi Tani
  4. Usaha Prorangan ,Agen Distributor
Sedangkan Untuk daur ulang sasaran Penjualan
  1. 80 %  Untuk Konsumen Lokal secara langsung
  2. 20 %  Untuk Luar Wilayah




Rencana Operasi
Strategi Pemasaran
Adalah Suatu Upaya dalam penyampaian Produk kepada konsumen dengan cara yang baik dan mampu memberi jaminan mutu terhadap produk yang dimiliki.
Strategi Produk
Jenis Produk dibagi menjadi padat dan Cair (Untuk Tahapan Selanjutnya)

Kualitas Produk                                               : menambahkan Treace Element (ZAt  
Mikroba yang berfungsi sebagai Hormon dan Zat Peransang Tumbuh
Kemasan Produk terdiri dari beberapa Pilihan : 15 Kg, , 50 Kg
Strategi Harga: Harga Pupuk lebih terjangkau dengan Harga Jual 1000 /Kg
Strategi Tempat/Distribusi
    1. Kelompok Tani
    2. Koperasi Tani
    3. Bekerjasama dengan Supplier- melalui pelelangan tender maupun untuk dijual
Strategi Promosi
  • Sosialisasi Produk lewat Demo Plot
  • Penyebaran Informasi melalui Brosusr,Panplet dan Konsultasi Produk

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Komentarnya Disini...................

KEGIATAN