KESUKSESAN DALAM MENGEMBANGKAN BUDIDAYA SAPI PO ( LOKAL )
Budidaya sapi PO Lokal dipedesaan
sudah sejak dulu kala, namun perkembangan yang mulai menanjak pada tahun 1990
an. Hapir orang yang sukses ditingkat desa bisa membangun rumah atapun beli
tanah pekarangn maupun sawah produktif, Mayoritas ditopang dengan penghasilan
berternak sapi.. Disamping itu bagi kaum tani atau masyrakat pedesaan budidaya
sapi juga untuk menyekolahkan anaknya sampai keperguruan tinggi, karena
hasilnya sangat lumayan menjanjikan, karena hanya dengan modal kerja keras dan
kemauan setiap tahunnya sudah mempunyai harapan, angan angan menjual sapi untuk
kebutuhan, Baik itu kebutuhan primer, ( Makan ,memperbaiki Rumah, beli tanah,
menyekolahkan anaknya ). Kebutuhan Sekender maupun tersier dalam kehidupan
bewrumah tangga. Yang pada intinya budidaya sapi dapat meningkatkan
kesejahteraan hidup.
BUDIDAYA SAPI AKAN SUKSES
JIKA MEMENUHI 3 FAKTOR YAITU:
- Biding
- Fiding, dan
- Manajemen
Yang dimaksud biding disini oleh
penulis adalah bibit, Tapi bukan bibit nama orang loh, ya jelas bibit sapi,
karena faktor bibit sangat menentukan hasil budidaya nanti. Ibarat kata benih
yang baik akan menghasilkan yang baik pula. Kata pepatah buah jatuh tidak akan
jauh dari pohonnya.
Fiding yang dimaksud disini adalah
stok pakan ternak, ini juga menentukan sekali, dan berkaitanerat dengan bibit,
bibit yang baik dikasih makan yang baik akan mengasilkan hasil yang optimal,
tak lepas dari menejeman sehat, ideal dan dinamis mewujudkan cita cita tujuan
semula.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan Komentarnya Disini...................